Dalam momen tersebutlah Erick Thohir berjumpa wakil AFA dan membahas rencana Timnas Indonesia mengundang Argentina untuk bertanding di FIFA Matchday Juni 2023.
Upaya Erick Thohir mencari lawan Timnas Indonesia pun terbilang serius. Ambil contoh Palestina yang dikabarkan sudah hampir pasti menjadi lawan Timnas Indonesia pada FIFA Matchday Juni 2023.