NEXTSPORT.ID – Suporter Persija Jakarta The Jakmania santer memanaskan rumor tentang Winger Persib Bandung Ezra walian.
Ezra walian Tengah dikaitkan dengan Persija Jakarta jelang ditutupnya bursa transfer putaran kedua Liga 1 2022-2023.
Rumor itu muncul saat itu tentang Rezaldi Hehanusa dikaitkan Persib Bandung, diketahui Persib Bandung mendatangkan rezaldi dari Persija Jakarta dengan status Transfer.
Namun beredar rumor bahwa Ezra walian disebut-sebut akan di barter Persib Bandung dengan mendatangkan Rezaldi.
The Jakmania menanggapi positif soal rumor Ezra walian dikaitkan dengan Persija Jakarta sebagian besar dari mereka meminta Ezra walian untuk segera bergabung dengan tim Macan Kemayoran.